Senin, 17 Agustus 2015

Monster Hunter 1 "Item - Item Penting"


Oke pertama yang harus anda lakukan adalah ambil dulu persediaan di box biru dekat camp makan ration langsung 2 supaya stamina kamu penuh. Selalu sedia BBQ Split di tas anda untuk membuat steak, bantai hewan herbivore ambil raw meat nya bakar hingga menjadi well done steak. Cari tanaman Paintberry biasanya terletak di forest and hill area 2 dekat pintu masuk antara map 1 & 2 terletak di bawah batu. Di map nomer 4 juga ada tumbuhan ini terletak di antara batu besar seperti pohon cabai. Jangan lupa ada tanaman herbal untuk mengembalikan recovery health anda apalagi di area forest and hill banyak terdapat tanaman herb.

Nitroshroom juga tak kalah penting di game ini jamur merah ini berfungsi untuk pembuatan SONIC BOM. Kegunaan Sonic Bom akan Dimas bagikan di postingan kedepan. Kali ini Dimas fokus dulu untuk kegunaan item untuk pemula. Lanjut ke topik.





Madu : Area forest And Hill di map 7 dan 9 carilah object berbentuk kaya rumah tawon yang gede dan bergelantungan kemungkinan dapetnya 80% sisanya mungkin anda dapat Insect Husk. Tukarkan saja insect husk ini ke kakek – kakek tua. Akan diberi Special mushroom lumayan setiap 1 special mushroom dihargai 60z

Blue Mushroom : Jamur ini berbentuk biru ini sangat penting ketika anda mulai memasuki Quest # 4 dimana anda berhadapan dengan monster- monster gila yang sulit di bunuh. Combine jamur ini dengan herb akan menghasilkan Potion. Sebenarnya Potion bisa dibeli setelah anda menyelesaikan Quest : HORN OF MONOBLOS tapi dengan uang yg terbatas pasti percuma kan beli tu ramuan mending cari herb & blue mushroom.

Paintberry & Sap Plant : Kegunaan dua item ini adalah >> mampu menjadikan paintball jika benda ini dilemparkan ke badan Monster bar indikasinya selalu muncul di map. Sehingga para Hunters tidak perlu pusing lagi mencari keberadaan monster  tsb. Ingat lemparkan tepat terserah mau kena bagian tubuh apa aja asalkan tepat ke target. Cara membuat Combine Sap plant dan Paintberry maka jadilah bom warna ini.

Nitroshroom, Gunpowder & Screamer
Ketiga item ini sangat penting di Jalanya sebuah misi untuk membuat Gunpowder gabungkan item Nitroshroom dan Fireherb. Fireherb bisa dibeli di penjual dekat rumah. Gunpowder sangatlah penting untuk membuat bomb dan membuat Sonic Bom.
Sonic Bom adalah bom sonic / suara yang mampu mengeluarkan wyvern dari dalam tanah ataupun air. Untuk membuatnya gabungkan Screamer dan Gunpowder, screamer bisa anda dapatkan reward dari Quest Formidable Velocidrome atau bisa anda dapatkan saat membunuh Yian Kut ku.

Spiderweb dan Ivy
Anda bisa menemukan Spiderweb dibawah sarang laba laba di forest and hill terdapat 2 area yaitu di map no. 8 dan 6
Ivy : tanaman ini terdapat di area 2 dan 8 di forest and Hill jika digabungkan / di combine akan menjadi Net bahan baku membuat Pitfall trap

Pitfall Trap :
Jebakan monster / Wyvern untuk membuatnya anda akan memerlukan traptoll. Traptol bisa anda beli di penjual depan rumah atau dapet reward dari Quest Cath a Yian Kutku.

nhaahh sekian dulu postingan dari Dimas tentang kegunaan item yang mungkin bagi anda gak penting di game monster hunter ini tapi pada dasarnya item inilah yang harus sering anda cari karena kegunaannya. Tunggu yua postingan selanjutnya “Salamb Hunters...


1 komentar:

  1. KAMI SEKELUARGA MENGUCAPKAN BANYAK TERIMA KASIH ATAS BANTUANNYA MBAH , NOMOR YANG MBAH BERIKAN/ 4D SGP& HK SAYA DAPAT (450) JUTA ALHAMDULILLAH TEMBUS, SELURUH HUTANG2 SAYA SUDAH SAYA LUNAS DAN KAMI BISAH USAHA LAGI. JIKA ANDA INGIN SEPERTI SAYA HUB MANGKUBONO _085_203-333-887_ terima kasih 2d 3d 4d 6d KLIK DISINI


    Terima kasih Mbah, MANGKUBONO angka yg diberikan sma Mbah,tembus lagi ahirnya saya sudah buktikan 3x kemenangan main togel,jika anda sering kala main togel hub: MANGKUBONO No. 085_203-333-887DI JAMIN TIDAK KECEWA 100% past

    BalasHapus